Ketua Dewan Pengurus PPSN – Prof. Dr. Ir. Sardy Sar, MEng Sc – menjadi salah satu pembicara dalam Seminara Nasional “PERAN PERGURUAN TINGGI DALAM PENINGKATAN KUALITAS SDM DAN DAYA SAING BANGSA” pada 6 Maret 2018, di Kampus UAI, Jakarta. Berikut makalah yang beliau bawakan pada kesempatan seminar tersebut: Peran Pendidikan Dalam Peningkatan SDM
Bertempat di Soepomo Office Park Tebet Jakarta Selatan, PPSN mengadakan Diskusi “Sistem Manajemen Internal Terpadu Umat Islam” pada hari Sabtu, 21 April 2018. Ada 2 pembicara utama dalam diskusi ini, yaitu Brigjen (Pur) Dr. Saafroedin Bahar yang membentangkan makalah “MEMBANGUN SISTEM INTERNAL TERPADU UNTUK MEWUJUDKAN SINERGITAS POTENSI UMAT ISLAM INDONESIA ” dan Dr. dr. Adi Teruna…
©Pusat Pengkajian Strategi Nusantara - PPSN | Powered by WordPress | Theme by TheBootstrapThemes